Category Archives: Jalan jalan

Ke Shas’bu Bistro bersama seorang sahabat karib

Kebetulan hari ini saya sudah ada janji dengan sahabat saya Tita dan anaknya Agee, yang tinggal di luar kota, untuk bertemu, makan siang dan ngobrol-ngobrol di Plaza Senayan. Kami bertemu di food court, memesan junk food yang memang sudah terbawa … Continue reading

Posted in Jalan jalan, Makan | Tagged , , , , | 4 Comments

Namanya BAKMI BUNCIT, Tapi bisa order apaaaa aja…

Di BSD ada rumah makan yang tidak begitu besar, malahan bisa disebut kecil, karena hanya  memuat 4 baris meja panjang dan 5 baris meja pendek… jadi kalau di total, maka jumlah pengunjung yang bisa ditampung sekitar 52 orang saja. Sekitar … Continue reading

Posted in Jalan jalan, Makan | Tagged , , , | 5 Comments

Getuk, Si Manis Dari Magelang

Getuk Isine seko telo, yen ra petuk atine dadi gelo ………………………………. ………………………………. Itulah sepenggal bait dari lagu Jawa yang berjudul GETUK. Hampir semua orang akan mengenal jenis makanan ini, dan akan menjawab Getuk jika orang akan menanyakan makanan asli apakah … Continue reading

Posted in Jalan jalan, Makan | Tagged | 2 Comments

KETEMU KLANGENAN DI PULANGKU

Tidak kuduga, acara mengantar kakak dari Non saya untuk melaksanakan persiapan ibadah umroh tahun ini ke Magelang, secara pribadi mempunyai beberapa catatan yang meski disampaikan khususnya dengan JELAJAH JAJAN saya, juga dalam rangka memenuhi halaman-halaman blogku ini. Dan yang paling … Continue reading

Posted in Jalan jalan | Tagged , , , , | 2 Comments

Spesial Belut Surabaya, Ketemu pujaan hati

Sabtu malam, bagi anak-anak adalah malam yang paling ditungu-tunggu, kenapa ? karena mereka tiap Sabtu malam harus diajak main keluar rumah, dan kami sebagai orang tuanya pun meng iyakan, sebab selain ingin refrehsing di akhir Minggu, juga kita ingin menikmati … Continue reading

Posted in Jalan jalan, Makan | Tagged , | Leave a comment

Cape Town – South Africa – Part 3

SIMON’S TOWN Tanpa mengisi perut, saya hanya sempat menaruh koper sebentar di hotel, dan karena hari masih pagi, pemandu jalan langsung meminta saya untuk segera turun dan kembali ke mobil… Dia bilang, hari ini cuaca sedang cerah… jangan sia-siakan… kita harus … Continue reading

Posted in Jalan jalan | Tagged , , , | 2 Comments

Qutb Minar in New Delhi – India

Bangunan yang termasuk bersejarah dan merupakan obyek pariwisata ternama di kota New Delhi India….. Qutb Minar… Kebetulan letaknya dekat dengan hotel tempat saya menginap.. Qutb  Minar terletak di kompleks Qutb (Qutb artinya semacam temple atau candi). Bangunan ini didirikan sekitar … Continue reading

Posted in Jalan jalan | Tagged , , , | 1 Comment

Summerville at Promenade, Camps Bay – South Africa

Sebelum pulang ke Indonesia, saya sempat diajak oleh teman saya (Zsizsi) untuk ngopi-ngopi sambil makan ringan di daerah Camps Bay. Camps bay merupakan salah satu pantai dengan pemandangan yang sangat indah di Cape Town. Daerah ini menjadi daerah yang favorit … Continue reading

Posted in Jalan jalan, Makan | Tagged , , , , | 2 Comments

Cape Town – South Africa – Part 2

Akhirnya pesawat terbang yang membawa saya, mendarat dengan selamat di Cape Town International Airport. Kesan pertama yang terlihat adalah sebuah airport yang cukup modern. Bangunannya simple seperti hanggar, namun disainnya terlihat sangat fungsional. Pemeriksaan untuk mendapat cap dari imigrasi membutuhkan … Continue reading

Posted in Jalan jalan | Tagged , , , | 2 Comments

Menikmati Breakfast ala hotel bintang 5 di Villa Canggu – Bali

Senangnya bisa tinggal di Villa Canggu selama berlibur bersama 4 sahabat wanita saya… Letaknya yang jauuuh dari keramaian Kuta dan jauh dari hiruk pikuk malam dan lalu lalangnya bule-bule yuppies, membuat saya menikmati setiap detiknya tinggal di pulau Bali.  Villa … Continue reading

Posted in Jalan jalan, Makan | Tagged , , , | Leave a comment